Rabu, 07 Desember 2011

Buku Putri-Putri

Apa sih buku putri-putri itu? Itu lho, buku-buku yang gambarnya serba putri-putri dari kerajaan antah berantah atau buku yang girly banget. Tokohnya perempuan dan cantik, lengkap dengan pernik-perniknya.

Anak-anak perempuan biasanya kena demam putri-putri seperti ini pada periode usia tertentu. Seperti juga anak saya yang sekarang berusia 7 tahun. Sejak usia 5 atau 6 tahun dia suka sekali benda-benda yang bergambar putri cantik, termasuk buku.

Ini beberapa buku-buku dia yang semuanya girly. Yah, gak papa deh, yang penting bisa memupuk kecintaan dia pada buku. 





  Artikel Tayang  Mencoba menulis artikel advertorial... ternyata gak mudah bikin bridging yang smooth.  Setidaknya sudah memaksa diri. Yuk,...